Workshop karya tulis Literasi Ilmiah di Era Digital Society 5.0

  • 16:58 WIB
  • 15 November 2022
  • Super Administrator
  • Dilihat 884 kali
Workshop karya tulis Literasi Ilmiah di Era Digital Society 5.0

Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BPSDM) Provinsi Lampung Yurnalis membuka kegiatan workshop karya tulis Literasi Ilmiah di Era Digital Society 5.0, dalam sambutannya Kepala BPSDMD mengatakan jika seiring dengan perkembangan zaman, aparatur sipil negara (ASN) harus mengikuti era digitalisasi. Sehingga tuntutan zaman yang mendorong widyaiswara di Provinsi Lampung bisa mengenalkan teknologi kepada seluruh ASN. Menurutnya, ASN juga mempunyai berbagai tingkatan usia. Seluruhnya dituntut bisa memiliki kemampuan saran digital yang mumpuni. "Khususnya yang usia produktif ini harus bisa membiasakan diri beriringan dengan teknologi